CORNER OF MY CITY

Kamis, 17 Februari 2011

kota Tasikmalaya merupakan salah satu kota yang baru berusia sembilan tahun. Sejak berdiri pada tanggal 17 oktober 2001 terus mengalami kemajuan yang sangat pesat dan berpotensi untuk menjadi kota terbesar kedua setelah Bandung. karena kota ini sedang mengalami kemajuan di bidang industri. selain itu kota Tasikmalaya juga merupakan daerah yang memiliki beragam kebudayaan seperti tari payung yang sedang dalam masa perkembangan. Selain itu kota Tasikmalaya juga memilki ikon baru di dunia seni tradisional yaitu pengembangan seni angklung yang sedang dilakukan di SMA Negeri 2 Tasimalaya. kelompok angklung di SMA Negeri 2 ini bernama Awi Sada. Nama tersebut diambil dari angklung yang merupakan suatu alat kesenian yang terbuat dari kayu dan dapat menghasilkan bunyi.

semua itu merupakan salah satu cara untuk melindungi kesenian tradisional seperti angklung dari ancaman kepunahan akibat globalisasi.
READ MORE - CORNER OF MY CITY

Member Waroeng Belakang

Ini mang okib beserta ibu yang selalu setia mendampingi mang okib saat berjuang untuk memakmurkan siswa dan guru yang kehausan di SMANDA. Di warung belakang cuma mang okib yang menjajakan minuman segernya. Banyak variasi minuman yang di sediakan di mang okib dari mulai susu , minuman stamina , hingga juice. Harganya berkisar antara Rp 1.500-5.000


Tahu bulat dan brintik misihu begitu kami menyebut dagangan yang ibu jajakan satu ini. Makanan yang sederhana dalam pembuatannya tetapi menghasilkan cita rasa membuat rasa ketagihan. Harganya berkisar Rp 1.000 sampai 3000 per 1 bungkus.



Mie ayam bango , mie ayam terenak , tergurih ,termurah pokoknya teer deh .hehe
Hanya ada dua pilihan dalam jajanan mie ayam ini , mau pake pangsit ga ?haha
Harganya berkisar antara Rp. 3000 jika tidak memakai pangsit dan Rp 4.000 jika memakai pangsit


Jajang , jual aneka macam makanan tradisional dari aci hehe
ada acireng , acimol , acimakroni , acitakotak ahahaha
pokoknya aci deh Harganya mulai dari Rp. 1000 , kenyang pasti sama gerombolan aci jajang mah ehehe

Alung Pempek Palembang , satu satunya pedagang pempek di SMA N 2 TASIKMALAYA
yang berkebangsaan chinese hehe
pempeknya selain enak juga harganya ekonomis
variasi pempeknya ada telor ,lenjer , kapal selam, kulit , bisa disajikan kering atau basah
Harga mulai Rp 1.000


The last is BOY SMANDA , cowo ganteng yang menjajakan batagornya di SMANDA . Selain perawakannya yang sederhana , boy humoris dan ramah. Itu yang membuat boy banyak langganan dan penggemarnya.
Harga berkisar Rp. 3.000/porsi

So kalian gaperlu ngeluarin banyak kocek untuk jajan disini Smanda Corner kami
Kalian bisa nikmati fasilitas jajanan enak dan suasana kondusif saat makan hoalaah haha

THENG'S JUST FOR SHARE
READ MORE - Member Waroeng Belakang

SMANDA CORNER IN OUR OPINION

            Sumpek dilingkungan sekolah ? bosan dengan suasana belajar ? Nah , buat anak-anak SMANDA yang merasa demikian , ada baiknya kalian refresh otak kalian dengan aktivitas dan suasana lain . Contohnya hunting ketempat yang menarik. Kalian tak perlu bingung mencari tempat yang enak untuk dikunjungi.
            Tahun ini SMANDA memiliki kantin dengan konsep yang berbeda  , setelah melakukan pembangunan yang sederhana namun berarti , kini tempat tersebut dijadikan kantin sehat yang cukup luas untuk menampung aneka jajanan tradisional maupun semi modern. Selain tempatnya bersih dan nyaman , kantin sehat ini memiliki tempat hunting yang memberikan konsep full point of view SMA N 2 Tasikmalaya, dari saung yang dibangun sudut atas yang kami sebut smanda cornernya SMANDA . Dari sana kita dapat melihat semua bangunan yang ada di SMANDA, itu sebabnya tempat ini adalah tempat tertinggi yang bisa dikunjungi untuk menenangkan pikiran sejenak bagi para siswa.
            Hunting disini memang gak perlu mengeluarkan kocek yang besar. Aneka jajanan pun masi bisa didapat porsi memuaskan dengan harga terjangkau oleh saku pelajar. So, buat kalian yang merasa mumet dan uda mudeng sama masalah pikiran , kalian bisa datang dan tenangin pikiran di sini di SMANDA CORNER kami.
berikut gambar TKP :


Ini konsep baru tempat para pahlawan kelaparan kita
TANPA LELAH MEREKA BERJUALAN MAKANAN UNTUK KESELAMATAN PERUT KITA
TINGTING
 EEENG INGG EENG
GAMBAR ATAS
menuju ke tempat yang ane kata paling tinggi di smanda ini


 HOHOOHO
inilah tempat dimana semua pikiran terpusat untuk makan dan merenungi pemikiran. Tempat paling tinggi di SMANDA



mau bukti ?

noh liat deh tuh , keliatan kan semuanya aula ,parkiran , kalo punya ilmu hitam juga bangunan belakang aula keliatan tuh hahaha


THENG'S JUST FOR SHARE
READ MORE - SMANDA CORNER IN OUR OPINION

 
 
 

wibiya widget